Home / Bengkulu Utara

Kamis, 9 Juni 2022 - 23:47 WIB

Bupati Bengkulu Utara  Lepas  92 Calon Jamaah Haji Kloter 7

Bupati Bengkulu Utara Ir.H Mian Melepas 92 Calon Jemah Haji Bengkulu Utara

Bupati Bengkulu Utara Ir.H Mian Melepas 92 Calon Jemah Haji Bengkulu Utara

PAGUCINEWS.COM = Pemerintah Kabupaten Bengkulu Utara melepas sebanyak 92 calon jemaah haji Tahun 2022 Kloter  7 asal Bengkulu Utara Kamis di Balai Daerah (09/06/22).

Turut hadir pelepasan Oleh Bupati H. Mian didampingi Ketua TP PKK Kabupaten, Wakil Bupati Bengkulu Utara Arie Setia Adinata, SE, Kepala Kementerian Agama Bengkulu Utara, Perwakilan Polres Bengkulu Utara, Perwakilan Kodim 0423 Bengkulu Utara, Ketua MUI Kabupaten Bengkulu Utara, OPD, tokoh agama, tokoh masyarakat serta Panitia Pendamping Haji.

Bupati  Bengkulu Utara, H Mian dalam sambutanya menuturkan selamat menunaikan rukun Islam yang ke lima dan semoga menjadi haji yang mabrur dan natinya Agar setibanya ke kampung halaman dalam keadaan suci menjadi haji yang mabrur.

“Harapan kami, jamaah haji tahun ini menunaikan ibadahnya dengan niat yang tulus, khusuk dan sungguh-sungguh. Agar setibanya ke kampung halaman dalam keadaan suci dan menjadi haji yang mabrur,” ujar Bupati

Untuk diketahui,  jamaah akan menuju Asrama Haji Bengkulu dan kemudian melanjutkan perjalanan menuju Embarkasi Padang setelah itu terbang menuju tanah suci.

Ia menambahkan, pihaknya berharap agar semua jamaah haji dapat menjalankan semua ketetapan dan rukun haji.

Tidak lupa  juga kita ucapkan terima kasih kepada Kementerian Agama Bengkulu Utara yang dalam hal ini telah menjadi fasilitator, mengawal, mendampingi dan membimbing para jamaah.(**)

Redaksi

Spread the love
Baca Juga  Jumat Curhat, Kapolres Berikan Bantuan Nenek Ray’a

Share :

Baca Juga

Bengkulu Utara

Warga Desa Bumi Harjo Di Meriahakn Dengan Senam Sehat Bersama Bupati

Bengkulu Utara

Dinas Transmigrasi BU, Rakor Fokus Group Discussion Kawasan Transmigrasi

Bengkulu Utara

Konsip PAUD Melalui Sisi Traning Of Trainer, Upaya Penurunan Stunting

Bengkulu Utara

Covid-19, Persit Kartika Candra Kirana Cab XLV Dim 0423 Bagikan Nasi Bungkus

Bengkulu Utara

Bupati Mian Survey Titik Lokasi Pembangunan Sentral Kuliner di Wisata Kemumu

Bengkulu Utara

Pulau Enggano Menawarkan Pesona Alam Yang Menakjubkan

Bengkulu Utara

AKBP Lambe Patabang Birana, Jabat Kapolres Bengkulu Utara

Bengkulu Utara

Warga Binaan Lapas Kelas IIB Arga Makmur Mendapatkan Program Asimilasi