Home / Bengkulu Utara / Wisata

Jumat, 6 Desember 2024 - 14:50 WIB

Wabup Arie S Adinata Buka Pelatihan Pemandu Keselamatan Wisata

Pelatihan pemandu keselamatan wisata tirta atau pelatihan pemandu arung jeram

Pelatihan pemandu keselamatan wisata tirta atau pelatihan pemandu arung jeram

PAGUCINEWS.COM – Pemerintah Daerah Bengkulu Utara dalam hal ini Dinas Pariwisata melaksanakan pelatihan pemandu keselamatan wisata tirta atau pelatihan pemandu arung jeram dibuka lasung oleh Wakil Bupati Kabupaten Bengkulu Utara.

Baca Juga/Indahnya Wisata Dam Air Lais, Kian Memesona

Pelatihan ini menjadi bagian dari upaya meningkatkan standar keamanan dan kualitas pelayanan di destinasi wisata tirta, terutama arung jeram, yang semakin diminati oleh wisatawan lokal maupun internasional.

Program Pelatihan ini di laksankan oleh dinas Pariwisata, melibatkan total 280 peserta yang terdiri dari pemandu wisata, pengelola destinasi wisata, hingga masyarakat setempat, dan terbagi menjadi tujuh angkatan, dengan setiap angkatan terdiri dari 40 peserta.

Wakil Bupati Bengkulu Utara Arie Septia Adinata, SE, M.Ap dalam sambutanya menegaskan bahwa peran pemandu wisata sangat penting dalam menjamin keselamatan wisatawan. yang berlangsung pada 6 hingga 9 Desember 2024. di Sawah Resto Kecamatan Kota Argamakmur.

“Keselamatan adalah prioritas utama dalam kegiatan wisata, terutama wisata tirta yang memiliki risiko tinggi. Saya berharap melalui pelatihan ini, para pemandu dapat meningkatkan keterampilan dan pengetahuan mereka dalam mengelola situasi darurat serta memberikan pelayanan terbaik kepada wisatawan,” ujarnya.

“Ia pelatihan ini mencakup beragam materi, mulai dari teknik dasar penyelamatan, penanganan korban kecelakaan, hingga penggunaan peralatan keselamatan yang sesuai standar.tandasnya(**)

Redaksi – Suliswan

Spread the love
Baca Juga  8 Titik Kerusakan Infrastruktur  Dalam Kota Arga Makmur Tuntas Diperbaiki

Share :

Baca Juga

Bengkulu Utara

Pilkada Serentak 9 Desember Disambut Baik KPU Bengkulu Utara

Bengkulu Utara

Mian, Hadiri Tradisi Minang Kabau”Batagak Kudo-Kudo Surau Jamik Syathari

Bengkulu Utara

Prihatin Kondisi Rusak Parah, Warga Gotong Royong Memperbaiki Jalan Berlubang

Bengkulu Utara

Bupati BU,  Bagikan SK ke 338 TKBD Untuk Melanjutkan Tugas Lingkup Dinas Kesehatan

Bengkulu Utara

DPRD BU, Paripurna Pembertian Bupati dan Wabup, Usulan Pelatikan Bupati Terpilih

Bengkulu Utara

Pemkab Bengkulu Utara  Fasilitasi Akses BBM Subsidi Bagi Petani dan Nelayan

Bengkulu Utara

Pemerintah Daerah BU, Menerima Penghargaan PPD Terbaik se-Provinsi Bengkulu

Bengkulu Utara

PT.PMN Terkesan Merendahkan Dan Menghalangi Fungsi Pengawasan DPRD