PAGUCINEWS.COM – Satgas Saber pungli Polres Bengkulu Utara pada selasa 14 mei 2024 melaksanakan Sertijab Serah Terima Jabatan Kompol Chusnul Qomar, SH, S.Ik , MM kepada Kompol Kadek Suwantoro, S.H, S.Ik, M.AP.
Baca Juga/Polres Bengkulu Selatan Bersama Dinas Terkait Ambil Sampel BBM di Tiga SPBU, Hasilnya Normal
Kompol Kadek Suwantoro, S.H, S.Ik, M.AP.Polres Bengkulu Utara resmi menjabat sebagai ketua unit Tugas Saber Pungli di Kabupaten Bengkulu Utara.
Baca Juga/Kapolda Bengkulu Kunjungan Kerja ke Polres Bengkulu Utara
Usai prosesi sertijab, Waka Polres Kompol Kadek Suwantoro, S.H, S.Ik, M.AP Selaku Ketua Unit Satuan Tugas Saber Pungli Kabupaten Bengkulu Utara, mengatakan pihaknya akan terus konsisten dalam mendukung pencegahan praktek pungutan liar di Bengkulu Utara.
“Iya kita akan terus konsisten dalam mendukung pencegahan praktek pungutan liar di Bengkulu Utara,”ujar Kompol Kadek kepada media di Ruang Aula Inspektorat.(**)
Redaksi – Suliswan