Home / Nasional

Jumat, 24 Juni 2022 - 20:25 WIB

Kepala BMKG Ingatkan Warga, Waspada Empat Potensi Ancaman  Sumber Gempa Bumi

Poto Ilustrasi tsunami. //pexel.com/george desipris

Poto Ilustrasi tsunami. //pexel.com/george desipris

PAGUCINEWS.COM = Mengantisipasi potensi bencana alam dahsyat di wilayahnya. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten turun tangan.

Hal ini tidak terlepas dari peringatan yang dikeluarkan oleh Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) beberapa waktu lalu.

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati menjelaskan terdapat empat potensi ancaman sebagai sumber gempa bumi dan tsunami di wilayah Banten.

Di Lansir dari PikiranRakyat,com dengan Judul Berita: Banten Bersiaga Usai Peringatan Potensi Gempa 8,7 Magnitudo dan Tsunami Besar

Karena prediksi tersebut, BMKG meminta warga Banten untuk mengantisipasi kemungkinan bencana besar yang dapat menyapu sebagian wilayah ujung Barat pulau Jawa tersebut.

Potensi gempa bumi dengan kekuatan 8,7 magnitudo dan peringatan tsunami besar dikeluarkan BMKG pada Februari 2022 lalu.

BMKG terus memantau 4 ancaman sumber yang berpotensi menyebabkan gempa dan tsunami besar di Banten.

Sumber tersebut terletak di zona sumber gempa Megathrust; Zona Graben Selat Sunda; Zona Sesar Mentawai, Sesar Semangko, dan Sesar Ujung Kulon; serta Gunung Anak Krakatau.

Semua ancaman sumber tersebut dapat memicu gempa bumi dan longsoran di dasar laut yang dapat membangkitkan Tsunami.

 

Redaksi

Spread the love
Baca Juga  Final Piala FA Malam Ini, Prediksi Skor Man City Vs MU

Share :

Baca Juga

Headline

Tetap Cantik di Usia 40 Tahun, Ikuti 7 Tips Ini

Nasional

Kapolri Tinjau Vaksinasi di Lampung, Instruksikan Akselerasi ke Lansia dan Anak-Anak

Headline

Mengingat Sejarah, Ini 5 Alasan Amerika Serikat Memilih Menjatuhkan Bom di Kota Hiroshima dan Nagasaki

Headline

Ternyata 3 Hal Ini Membuat Orang Tua Durhaka Kepada Anak

Headline

8 Arti Mimpi Bertemu Orang yang Sudah Meninggal

Headline

10 Negara Paling Kesepian di Dunia, Banyak Warganya yang Tinggal Sendirian

Headline

Bukan Hanya di Indonesia, Berikut 4 Cerita Malin Kundang Versi Beberapa Negara

Headline

Firasat yang Jangan Disepelekan, Ini 9 Arti Mimpi Mancing Ikan