Home / Kaur / Potret Desa

Selasa, 23 Juni 2020 - 19:21 WIB

38 Warga Desa Air Long Kaur Kembali Menerima BLT DD Tahap III

Selasa 23 Juni 2020

Pagucinews – Ditengah mewabahnya covid-19 Menuju New Normal kembali masyarakat Desa Air Long menerima BLT Dana Desa (DD)tahap 3 sebanyak 38 KK.

Hal ini di jelaskan Kepala Desa Air Long Suryadi, sebanyak 38 KK Warganya kembali menerima BLT Dana Desa tahap 3, dimana ke 38 KK yang kembali menerima BLT menuju New Normal sangat terbantu untuk memenuhi kebutuhannya sehari-hari,” kata Kades.

Namun di sisi lain kata kepala Desa tidak hanya BLT Dana Desa yang di dapat masyarakatnya ada juga yang mendapatkan sembako dari polri yang di bagikan oleh polres Kaur melalui Kapolsek Maje.

Bertepatan dengan pembagian BLT di kantor Desa air long kecamatan Maje, warga Desa Air Long sebanyak 10 orang warga yang menerima bantuan sembako dari pihak Polri.

Ke 10 orang warga nya yang menerima sembako dari polri termasuk merupakan masuk dalam kereteria ketentuan yang telah di tetapkan oleh pemerinta yang terdampak covid-19.

” Iay harapan kita kepada masyarakat yang menerima BLT Dana Desa Maupun yang mendapat bantuan sembako dari pihak polri semuga bantuan ini dapat di mempaatkan dengan baik demi memenuhi kebutuhan menuju New Normal.” tutup Kades Suryadi.(Adv* Asrin)

Spread the love
Baca Juga  Rapat Paripurna DPRD Kaur Dengan Agenda Penyampaian Pidato Bupati Terpilih

Share :

Baca Juga

Kaur

Tidak Beroperasinya Bus Sekolah, Komisi I DPRD Kaur Gelar Rapat Kerja Dengan Dinas Terkait

Bengkulu Utara

Pemdes Teluk Ajang Bangun Jalan Rabat Beton 

Kaur

Rapat Paripurna DPRD Kaur Dengan Agenda Penyampaian Pidato Bupati Terpilih

Bengkulu Utara

Pemdes Lubuk Lesung Giat Pembagian Bibit Ayam dan Titik Nol Jalan Rabat Beton

Bengkulu Utara

Pilkades Gelombang 1 Akan di Ikuti 183 Desa

Kaur

Aksi Masa Persatuan Masyarakat Pemilik Lahan di PT.DSJ Kaur, Dikawal Pihak Kepolisian

Kaur

Parkir Antrian Truk TBS Jalinsum Menyempit, Pengguna Jalan Kuwatir Terjadi Kecelakaan

Bengkulu Utara

Pemdes Sidodadi Melaksanakan Kegiatan 2 Item Sekali Gus, Cor Rabat Beton dan Pelapis Tebing TPU