Home / Kaur

Minggu, 19 Januari 2025 - 10:53 WIB

Satu Unit Rumah Di Lalap Jago Merah Diduga Penyebab Korsleting Listrik

Oplus_131072

Oplus_131072

PAGUCINEWS.COM – Minggu sekira pukul 16 WIB satu unit rumah milik warga Desa Benua Ratu kecamatan Luas kabupaten kaur, dilalap si jago merah

Informasi di ketahui rumah milik Damli Ibu Mala ini, berdasarkan yang di dapatkan awak media dari kalangan masyarakat, di duga korsleting listrik.

Kebakaran ini mengakibatkan menghanguskan satu unit rumah beserta isinya.

Awal mula terjadinya kebakaran api berasal dari aliran listrik kamar depan menyambar hordeng dan plafon rumah.

Semua isi rumah tidak ada yang bisa di selamatkan termasuk satu unit motor sonic , surat surat dokumen penting dan barang lainnya. Kerugian lebih kurang ratusan juta.

Walaupun sempat di guyur hujan namun api tetap saja menyala menghanguskan rumah beserta isinya.

Masyarakat ,TNI, Polri dan pemadam kebakaran berupaya untuk memadamkan api. Namun barang semuanya tidak bisa di selamatkan,”(Asrin)

Redaksi – Suliswan

Spread the love
Baca Juga  Aksi Masa Persatuan Masyarakat Pemilik Lahan di PT.DSJ Kaur, Dikawal Pihak Kepolisian

Share :

Baca Juga

Kaur

Warga Kaur ODP, Setelah Rapid Test Diduga Reaktif Virus Corona Covid 19

Headline

KPPK Datangi KPU Provinsi Bengkulu, Menutut Ketua KPU Kaur Di Copot

Kaur

SDN 57 Kaur Tidak Miliki Murid Kelas I, Simak Sebabnya

Hukum & Peristiwa

Pastikan Keamanan Natal Dan Tahun Baru Kapolres Kunjungi Pos Pengamanan

Kaur

Gelar Gladi Bersih, Bupati dan Wakil Bupati  Kaur Terpilih Akan Dilantik Besok

Kaur

Media Online Aksara24 Ucapkan Selamat atas Pengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan 192 Kades se-Kabupaten Kaur

Kaur

Bupati Kaur Menerima Kunjungan Danlanal, Sebagai Ajang  Silaturahmi

Kaur

DD Desa Suka Jaya, Digunakan Belanja Kursi Tamu Desa dan Lampu Jalan