Home / Bengkulu Utara / Kesehatan

Jumat, 31 Mei 2024 - 22:16 WIB

Bhabinkamtibmas Gunung Alam Menghadri lokakarya Mini Lintas Sektoral

Puskesmas Gunung Alam mengadakan lokakarya mini lintas sektoral dengan tema

Puskesmas Gunung Alam mengadakan lokakarya mini lintas sektoral dengan tema

PAGUCINEWS.COM – Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Gunung Alam mengadakan lokakarya mini lintas sektoral dengan tema “Peran Masyarakat dalam Pencegahan Penyakit Demam Berdarah.

Acara ini berlangsung mulai pukul 09.00 WIB di Kelurahan Gunung Alam, Kecamatan kota Argamakmur, Kabupaten Bengkulu Utara.

Baca Juga/Mantapan Finalisasi MTQ XXXVI, Bupati Mian Pimpin Rapat

Hadir dalam acara ini antara lain Sekretaris Camat Argamakmur, Sudarmanto SIP,  kepala desa wilayah kerja Puskesmas Gunung Alam,  kader jentik perwakilan desa, serta bidan desa berbagai pihak yang berperan penting dalam pencegahan dan penanganan penyakit demam berdarah.

Bhabinkamtibmas Aipda Royhan yang turut serta dalam kegiatan ini menyampaikan bahwa lokakarya bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan peran serta masyarakat dalam upaya pencegahan penyakit demam berdarah,”sampainya.

“Ia kehadranya sebagai Bhabinkamtibmas di wilayah kerjanya bertujuan untuk menyampaikan meningkatkan kesadaran dan peran serta masyarakat dalam upaya pencegahan penyakit demam berdarah,”kata Royhan.

Sementara Kepala Puskesmas Gunung Alam, Zuni Ramzuhratul Azmi, SKM, menyampaikan  pentingnya kolaborasi antara berbagai pihak untuk memberantas penyakit yang disebabkan oleh nyamuk Aedes aegypti ini.

“Pencegahan demam berdarah tidak bisa hanya mengandalkan tenaga medis, tetapi memerlukan peran aktif dari masyarakat,” ujarnya.

“Ia pentingnya kolaborasi antara berbagai pihak untuk memberantas penyakit yang disebabkan oleh nyamuk Aedes aegypti ini,”kata Zuni Ramzuhratul Azmi.(**)

Redaksi – Suliswan

Spread the love
Baca Juga  Safari Ramadhan Langkah Membangun Ukhuwah Islamiyah

Share :

Baca Juga

Bengkulu Utara

Paripurna DPRD Nota Keuangan dan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Perubahan APBD

Bengkulu Utara

Pemdes Desa Girimulya Melaksanakan Kegiatan Pembinaan 10 Program PKK

Bengkulu Utara

Paripurna, Eksekutif Menjawab Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Bengkulu Utara

Advertorial

Wakil Bupati Arie Resmikan Gedung Tulip RSUD Arga Makmur

Bengkulu Utara

Waka II DPRD BU, Melepas 183 Kepala Desa Ikut Pelatihan

Bengkulu Utara

Dinas Pendidikan BU, Menerima Penghargaan Lapor Tepat Waktu Jenjang PAUD.SD,SMP Ta 2023

Bengkulu Utara

BKAD Gelar Sosialisai Bersama PT. Taspen KC Bengkulu dan PT. Asuransi Jiwa Taspen

Bengkulu Utara

Bupati Mian Kukuhkan 2164 PPDI Bengkulu Utara