Home / Bengkulu Utara

Rabu, 26 Oktober 2022 - 18:08 WIB

Tim KLHK Menggelar Sosialisasi dalam Penilaian Adipura

PAGUCINEWS.COM = Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI dengan  ketentuan dalam Penilaian Adipura dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI.

Acara sosialisasi dibuka lansung wakil Bupati Bengkulu Utara Arie Septia Adinata, SE, M.AP membuka acara Sosialisasi yang digelar oleh. di Balai Daerah, Rabu (26/10/22).

Sosialisasi yang digelar oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bengkulu Utara menghadirkan pemateri langsung dari  Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Bapak Ari Sugasri, SH selaku Kasubdit Pemantauan dan Evaluasi Direktorat Penanganan Sampah KLHK RI.

Ari Sugasri, Kasubdit Pemantauan dan Evaluasi Direktorat Sampah KLHK, dalam sambutannya mengajak seluruh OPD, Kecamatan dan Desa Dalam rangka menuju penilaian adipura melakukan pengelolaan sampahnya dengan baik serta menyampaikan ketentuan apa saja yang menjadi penilaian bagi tim penilai Adipura.

“Ya agenda ini saya minta dilingkungan OPD, Kecamatan, Kelurahan hingga ke tingkat desa harus betul-betul melakukan pengolahan sampahnya dengan baik, dari hasil pantauan bahwa tempat sampah 5 warna itu, belum banyak terlihat,katanya.

Redaksi : Suliswan

Spread the love
Baca Juga  Kemegahan Masjid Agung Bengkulu Utara, Selesai Direnovasi

Share :

Baca Juga

Bengkulu Utara

Hearing Sengketa Pilkades Dewan Minta, Pemerintah Untuk Melakukan Evaluasi

Bengkulu Utara

Fraksi-fraksi DPRD BU, Menyetujui Rancangan Peraturan Daerah dan Retribusi Menjadi Perda

Bengkulu Utara

Vidio Diduga Berkampanye Mengunakan Atribut TNI, Danramil Putri Hijau Lapor ke Polisi

Bengkulu Utara

Sungguh Bejat! Paman  Cabuli Keponakan Masih Bawah Umur

Bengkulu Utara

Camat Air Besi Membuka Kegiatan Musrenbang RKPD Kecamatan

Bengkulu Utara

Penanganan Covid-19, Polres  Sosialisasi Perbup Bengkulu Utara Nomor  50 Tahun 2020

Bengkulu Utara

Penasehat BKMT BU, Minta Pengurus Sampaikan Syiar Islam Sampai ke Desa

Bengkulu Utara

Rapat Pleno Terbuka Tingkat Kabupaten Dimulai KPU Bengkulu Utara