Media Online

Home / Bengkulu Utara / Hukum & Peristiwa

Minggu, 23 Mei 2021 - 09:20 WIB

KYRD Personil Polres Bengkulu Utara, Antisipasi Penyebaran Virus Covid-19

AKP JUFRI Pimpin Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)

AKP JUFRI Pimpin Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)

Pagucinews.com – Polres Bengkulu Utara Polda Bengkulu melakukan kegiatan  Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Antisipasi Penyebaran Virus Covid 19.

Kapolres Bengkulu Utara AKBP Anton Setyo Hartanto, SH.MH melalui Kabag Ops  AKP Jufri,S.IK, menjelaskan berdasarkan Surat  Edaran Nomor : 360/43/ SATGAS/2021 Terkait dengan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis mikro.

Giat  Pembatasan  Kegiatan Masyarakat (PPKM) Pada. Sabtu  22 Mei 2021 pukul 20.30 WIB, Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) oleh Personil Polres Baengkulu Utara di tempat, Alun – Alun Rajo Malim Paduko,Tugu Amanah Arga Makmur.

Dengan 52 personil polres,mulai dari Kasat Binmas,AKP Haryanto,Kasat Narkoba, Iptu Rahmat SH MH, Kaur Bin Ops Sabhara Ipda Novriyanti,SH, Kasat Tahti Ipda Rusdi, Kanit Regident Ipda Fredi Simare – Mare,SH dan Kanit 2 Sat Intelkam Ipda Ratno, SH”, ujarnya.

“Iya giat KRYD Penyampaian himbauan secara langsung oleh anggota Polri kepada masyarakat terhadap pengunjung Alun-alun kota Arga Makmur agar tetap mengikuti Protocol Kesehatan, memakai masker guna mencega penularan penularan Virus Covid-19,”kata AKP Jufri.

Lanjut Jufri dalam giat didapati pemuda yang kedapatan tidak membawa serta memakai masker diberikan sanksi  dan dipersilahkan untuk pulang kerumah setelah diberikan himbauan agar kemanapun juga wajib memakai masker.

“Kegiatan dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kegiatan Rutin Kepolisian, menjaga dan memelihara Keamanan Ketertiban masyarakat di tengah Pandemi Covid-19.di wilaya Hukum Polres bengkulu Utara,” tutup Jufri.(**)

Redaksi : Pagucinews

 

Spread the love
Baca Juga  Bupati Bengkulu Utara Mian Estafit, Pantau Warga Yang Sedang di Vaksinasi

Share :

Baca Juga

Bengkulu Utara

Ketua DPRD Bengkulu Utara, 25 November HGN Momentum Bersejarah

Bengkulu Utara

SMKN 2 Bengkulu Utara Mengelar Orkshop Implementasi Kurikulum Program Pintar

Bengkulu Utara

Perkuat Pengelolaan Keuangan Daerah Bupati Tandatangani Nota Kesepakatan

Bengkulu Utara

Gerakan Massal Pembuatan Biosaka, Wabup Arie Sambut Menteri Pertanian RI

Bengkulu Utara

Anggota DPRD Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Nala 2024 Polres Bengkulu Utara

Bengkulu Utara

Wabup BU, Menghadiri Acara Promosi Deseminasi Indikasi Geografis Oleh Kementerian Hukum dan HAM

Bengkulu Utara

Ayyatullah: Kades Terpilih Desa Karang Anyar I Siap Menjalanka Amanah

Bengkulu Utara

Bupati Mian Buka Entry Meeting Pemeriksaan Pendahuluan Bersama BPK RI