PAGUCINEWS.COM = Salah satu manfaat melinjo untuk kesehatan di antaranya mampu meningkatkan kesehatan otak. Selain itu, kandungan senyawa dalam melinjo juga mampu mempromosikan transmisi impuls listrik yang efisien dalam tubuh
Ada beberapa manfaat melinjo untuk kesehatan masih jarang diketahui. Padahal, melinjo mempunyai cukup banyak manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh. Manfaat melinjo untuk kesehatan berasal dari kandungan nutrisi yang terkandung dalam melinjo.
Kandungan nutrisi dalam melinjo di antaranya vitamin A, protein, serat, fosfor, kalium, kalsium, zat besi, antioksidan dan lain-lain. Selain mempunyai banyak manfaat, melinjo yang identik dengan rasa yang pahit tersebut juga kerap diolah menjadi berbagai jenis makanan.
1.Meningkatkan Kesehatan Otak 2. Membantu Pertumbuhan 3. Mengatur Suhu Tubuh 4. Menjaga Kesehatan Kulit
Manfaat melinjo berikutnya tak lain adalah mampu menjaga kesehatan kulit. Hal tersebut dikarenakan melinjo mengandung cukup banyak seng yang baik untuk kesehatan kulit.
Redaksi : Suliswan