Home / Bengkulu Tengah / Hukum & Peristiwa

Minggu, 4 Desember 2022 - 19:36 WIB

Lima Orang Pelaku Curat PT Bio Ditangkap polisi

PAGUCINEWS.COM = Pelaku Curat PT. BIO NUSANTARA berhasil di amankan Satreskrim Polres Bengkulu Tengah Polda Bengkulu.

Kelima pelaku yang ditangkap itu adalah IE (43), MU (36), BS (35), JR (16), MA (13).

Kejadian ini bermula pada hari Minggu tanggal 04 Desember 2022 sekira pukul 00.52 wib. Dimana saat kejadian itu manajer kebun PT. BIO NUSANTARA dihubungi oleh penjaga bibit sawit PT. BIO NUSANTARA, bahwa ada kendaraan roda 4 yang masuk ke kebun melewati lokasi pembibitan dengan membawa TBS (Tandan Buah Sawit).

Lalu pihak manager memberitahukan informasi tersebut melalui pesan grup whatsapp, kemudian dua orang security PT. BIO NUSANTARA langsung pergi mengecek lokasi pembibitan, pada sekira pukul 01.46 wib kedua orang security yang melakukan pengecekan melihat satu unit kendaraan jenis R4 merek grand max dengan membawa tandan buah sawit pada bagian belakang sedang terperosok dijalan kebun yang berlumpur di blok 104 afdeling 06 di Desa Talang Panjang Kec. Pematang Tiga Kab. Bengkulu Tengah.

Lalu kedua orang security langsung mengamankan kelima orang tersebut, kemudian langsung menghubungi anggota polri dan anggota tni yang sedang melakukan pengamanan di PT. BIO NUSANTARA untuk dibawa ke Polres Bengkulu Tengah.kata Kabid Humas Polda Bengkulu Sudarno.

“Iya kelima pelaku tersebut langsung diamankan dan dibawa ke Polres Bengkulu Tengah untuk dilakukan penyidikan.

Redaksi : Suliswan

Spread the love
Baca Juga  Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Bengkulu, Bekuk 2 Orang TPPO

Share :

Baca Juga

Hukum & Peristiwa

Menyusuri Jalan Kota Bengkulu, PJR Polda Bagikan 50 Karung Paket Beras

Bengkulu Utara

Pelaku Pencuri Sepeda Gunung Akhirnya Meringkuk di Jeruji Besi

Bengkulu Utara

Memperingati Hari Bhayangkara ke-74, Polsek Padang Jaya Lakukan Giat Sosial

Bengkulu Utara

Dukung Ketahanan Pangan, Polsek Putri Hijau  Budidaya 2000 Ikan Gurami

Bengkulu Utara

Press Rilis Pelaku Penyelundupan Sabu ke- Lapas Kelas IIB BU

Bengkulu Utara

Berburu Babi Hutan Warga Dusun I Batik Nau Tewas

Bengkulu Utara

Hari Bhayangkara ke-74 Fungsi Polres BU, Bagikan Paket Sembako

Bengkulu Utara

Polres Bengkulu Utara Menggelar Cipta Kondisi Ops Ketupat Nala 2023