Home / Uncategorized

Kamis, 21 Oktober 2021 - 12:13 WIB

Ketua DPRD BU Ajak Masyarakat Turut Sosialisasikan Vaksinasi

BENGKULU UTARA – Ketua DPRD Bengkulu Utara, Sonti Bakara, bersama Wakil Bupati Bengkulu Utara, Arie Septia Adinata, turun langsung meninjau pelaksanaan vaksinasi di Kecamatan Air Besi. Kamis, 21 Oktober 2021.

Dalam sambutannya Ketua DPRD Bengkulu Utara, Sonti Bakara, mengajak seluruh peserta untuk bersama-sama mensosialisasikan pada masyarakat luas supaya ikut vaksinasi.

“Bapak dan Ibu sekalian tidak perlu ragu untuk vaksin, ini sebagai salah satu upaya kita mengakhiri pandemi covid-19,” ajak Sonti Bakara.

Dilanjutkannya, kecamatan air besi sendiri ditargetkan 1000 dosis vaksin.

“Jangan kemudian lengah, tetap patuhi protokol kesehatan. Jika covid-19 ini tidak segera berakhir maka anggaran kita akan terus kena pangkas, pembangunan jalan, pusat kesehatan, pendidikan dan pusat layanan umum lainnya akan terhambat,” tambahnya.

Turut hadir dalam kegiatan vaksinasi tersebut Wakil bupati bengkulu utara,unsur TNI, pihak Kepolisian, Camat, Kades dan Tokoh Masyarakat. (Adv)

Spread the love
Baca Juga  Bercita-cita Wafat di Tanah Suci Makkah, Ini Keutamaan dan Pahala Wafat di Tanah Suci Saat Melaksanakan Ibadah Haji

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kepala Desa Suka Mulya dan Karang Taruna Gotong Royong Perbaikan Jalan

Headline

Sekda Mengapresiasi Kehadiran ASN di Hari Pertama Masuk Kerja Mencapai 98 %

Uncategorized

Jalan Di Desa  Air Petai  Selesai di Kerjakan, Kodisi Mulus

Uncategorized

Judi Kartu Domino Tiga Warga Kaur, Satu Diantaranya Oknum Kades di Amankan Polisi

Uncategorized

Innalillah Wa Inna Ilaihi Rajiun, Kabar Duka Dua Wartawan  di Kaur Tutup Usia

Uncategorized

Soal Kisruh Gas 3 Kg, Begini Penjelasan Ketua DPRD BU

Uncategorized

Bupati Kaur Lismidianto, Prihatin Dengan Kondisi  Mobnas Tidak  Dirawat

Uncategorized

Kades Bakal Makmur, Monitoring Langsung Penyaluran BLT DD