Rabu 25 Maret 2020
Pagucinews.com – Pemerintah Provinsi Bengkulu dalam hal ini Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah menyampaikan Secara berjenjang, pencegahan penyebaran Covid-19 tetap kita sinergikan dan bergegas untuk dieksekusi.
Dengan kondisi seperti ini, peran masyarakat sangat kita butuhkan. Untuk saling peduli, saling mengingatkan untuk patuh imbauan pemerintah, dengan cara menjaga satu sama lain.
“Kita tahan sejenak hubungan sosial kita melalui perilaku ‘Social Distancing’ serta pola hidup sehat. Namun Tentunya, dengan tetap berkomunikasi untuk memastikan keluarga kita, tetangga kita selalu dalam keadaan sehat.
Iya upaya ini kita semua butuh kekompakan. Butuh saling menguatkan, saling mengingatkan, saling memberikan pemahaman demi kesehatan menghadapi Covid-19.
“Namun perlu kita pahami semua Keselamatan warga masyarakat menjadi yang utama,”terang Rohidin
Dengan terjadinya kekumpakan dan bersama- sama menjaga kesehatan Insya Allah, seluruh sumber daya kita kerahkan untuk bersiaga serta sigao.terhindar dari semua ini.
Untuk itu silahkan diakses. Mulai dari RT RW, hingga Bupati dan Walikota, seluruhnya bersinergi untuk keselamatan warga masyarakat, termasuk sinergi dengan TNI dan Polri di daerahnya masing-masing,” tutupnya.(Adv**Yd)