Home / Nasional

Minggu, 16 Juli 2023 - 08:58 WIB

Ini Salah Satu Sayuran Bisa Diolah Menjadi Masakan Lezat

Poto Ilustrasi Pagucinews

Poto Ilustrasi Pagucinews

PAGUCINEWS.COM – Salah satu sayuran yang bisa diolah menjadi masakan lezat.mungkin masih banyak yang belum tau seperti sawi putih.

Sayur sawi bisa paling enak disantap bersama nasi putih, sambal, dan kerupuk. Sawi putih bisa dimasak jadi tumisan, dipadukan dengan sayur lain, serta ditambahkan ke menu hidangan lain seperti bakso dan mie ayam.

Sawi Putih dan Bawang Putih

Masakana lezat dengan bahan sawi putih adalah tumis sawi putih dengan telur orak-arik yang gurih pedas. lezat jika dinikmati dengan nasi hangat sebagai sarapan pagi.

Biar tidak penasaran seperti apa resepnya? Simak berikut ini.

1.Panaskan minyak, masak telur orak-arik. Jika telur sudah matang, sisihkan di sisi wajan kemudian panaskan sedikit minyak lagi.

2.Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, tambahkan cabai rawit dan tumis hingga layu.

3.Aduk semua bahan di wajan, tambahkan garam, lada bubuk dan penyedap masakan.

4.Masukkan sawi putih ke dalam wajan, aduk rata dengan semua bahan.

5.Tambahkan sedikkit air dan masak hingga sawi putih matang.

6.Koreksi rasa, angkat sawi putih orak-arik telur yang telah matang, sajikan selagi masih hangat.

Ini resep yang sangat mudah bukan? Selamat mencoba resep ini dan semoga keluarga di rumah suka.

(Redaksi- Suliswan)

Spread the love
Baca Juga  Polisi Buru Pelaku OTK, Penusukan Terhadap MN

Share :

Baca Juga

Nasional

Perahu Motor  Membawa 16 Santri, Terbalik Hingga Tenggelam

Headline

Gaji Orang Tua Minimal Rp2 Miliar per Bulan, Inilah 7 Sekolah Termahal di Dunia

Nasional

Pemeran Video Asusila Kebaya Merah, Memproduksi 92 Video Dewasa

Nasional

Robot trading Net89 Menyeret Lima Publik Figur, Kelima Kompak Membantah

Headline

Bahaya Bermain Hp Sebelum Tidur, 5 Kebiasaan Tidur yang Tidak Sehat dan Dampaknya pada Kesehatan Anda

Nasional

Gedung Balai Kota Bandung, Jawa Barat  Terbakaran

Nasional

Momen Bulan Suci Ramadan 1442 H, Ketua DPD Partai Golkar Sulawesi Selatan Berbagi Kasih

Nasional

Diduga Tender Lelang Proyek Ada Pengonisian